Hasil dan Klasemen AFC Champions League 2: Sikat Selangor FC, Persib ke Posisi Puncak

Kamis 23-10-2025,22:00 WIB
Reporter : Agus Riyanto
Editor : Defri Saefullah

JAKARTA,Sportszone.id - Persib berhasil merebut puncak klasemen grup G AFC Champions League Two. Ini terjadi setelah Persib Bandung mengalahkan Selangor FC 2-0 pada laga ketiga grup G i Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kamis, 23 Oktober 2025. 

Gol Persib dicetak Adam Alis Setyano menit 29, dan Andrew Jung melalui titik penalti menit 66.

Berkat kemenangan ini, Persib memimpin klasemen sementara dengan mengumpulkan nilai 7, hasil 2 kali menang dan sekali imbang. Persib unggul satu poin dari Bangkok United yang mengalahkan Lion City Sailors 1-0 di Stadion Pathum Thani.

Tampil tanpa Thom Haye, Persib memulai laga dengan tempo yang cukup sedang. Maung Bandung asuhan Bojan Hodak tampil hati-hati hingga menit ke-7.

BACA JUGA:Bangkok United vs Persib: Tekad 3 Poin Marc Klok di Kandang Timnya Pratama Arhan Cs

Peluang demi peluang lahir melalui kaki Uilliam Barros. Tercatat dua peluang emas dihasilkan Barros. Sayang, dua peluangnya masih bisa digagalkan oleh penjaga gawang Selangor FC, Sikh Izhan.

Persib yang tampil agresif akhirnya mampu membuka keunggulan lewat gelandang, Adam Alis pada menit ke-29. Berawal dari serangan balik, Adam yang menerima sodoran apik dari kapten kesebelasan, Marc Klok berhasil menceploskan bola dengan sempurna ke gawang Selangor FC. Keunggulan 1-0 Persib bertahan hingga babak pertama usai.

Memasuki babak kedua, tim tamu mencoba mengambil alih permainan. Terbukti peluang emas lahir pada menit 50. Beruntung peluang tersebut masih membentur mistar gawang Persib yang dikawal Teja Paku Alam.

Selangor kembali mengancam gawang Persib melalui Fortes menit 56. Kembali Teja menjadi pahlawan dengan menggagalkan peluang tersebut dengab penyelamatan gemilang. Selang tiga menit, Teja lagi-lagi menunjukkan kelasnya dengan menggagalkan peluang Selangor.

BACA JUGA:NBA: Kalah di Laga Pembuka, LeBron James Bantu Pelatih Kupas Masalah Lakers

Dapat Penalti

Terus ditekan, Persib justru mendapatkan keuntungan setelah wasit memberikan hadiah penalti usai Federico Barba dilanggar. Andrew Jung yang maju sebagai eksekutor, dengan dingin berhasil menggandakan keunggulan Persib menjadi 2-0 pada menit ke-66. Tendangannya meluncur mulus ke arah kanan gawang Selangor FC.

Usai gol, Hodak langsung melakukan perubahan skema dengan memasukkan Beckham Putra Nugraha dan Robi Darwis.

Unggul dua gol tak membuat Pangeran Biru mengendurkan tekanan ke pihak Selangor. Tercatat dua peluang lahir melalui Jung dan Beckham dalam kurunwaktu kurang dari 5 menit. Sayang, dua peluang tersebut masih gagal menjadi gol.

Hodak kembali mengubah skema permainan. Saddil Ramdani dan Ramon "Tanque" de Andrade Souza masuk menggantikan Adam Alis serta Andrew Jung menit 82.

Kategori :
https://www.sportszone.id/" title="Selamat, Janice Tjen Rebut Juara WTA Chennai Open 2025"> Selamat, Janice Tjen Rebut Juara WTA Chennai Open 2025

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://www.sportszone.id/" title="Selamat, Janice Tjen Rebut Juara WTA Chennai Open 2025" style="color:#333">
https://www.sportszone.id/" title="Barcelona vs Elche: Ini Penyebab Lamine Yamal Putus dengan Nicki Nicole"> Barcelona vs Elche: Ini Penyebab Lamine Yamal Putus dengan Nicki Nicole

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://www.sportszone.id/" title="Barcelona vs Elche: Ini Penyebab Lamine Yamal Putus dengan Nicki Nicole" style="color:#333">
https://www.sportszone.id/" title="Oalah, Nova Arianto Tak Sangka Piala Dunia U-17 Digelar di Lapangan Latihan"> Oalah, Nova Arianto Tak Sangka Piala Dunia U-17 Digelar di Lapangan Latihan

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://www.sportszone.id/" title="Oalah, Nova Arianto Tak Sangka Piala Dunia U-17 Digelar di Lapangan Latihan" style="color:#333">
https://www.sportszone.id/" title="Nottingham Forest vs Man United, Ruben Amorim: Tahun Lalu Kami Bisa Kalah Kalau Main Seperti ini!"> Nottingham Forest vs Man United, Ruben Amorim: Tahun Lalu Kami Bisa Kalah Kalau Main Seperti ini!

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: Undefined array key "nama_kategori"

Filename: amp/detail.php

Line Number: 1272

Backtrace:

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/views/frontend/amp/detail.php
Line: 1272
Function: _error_handler

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/application/controllers/Amp.php
Line: 273
Function: view

File: /home/u691632326/domains/sportszone.id/public_html/index.php
Line: 317
Function: require_once

https://www.sportszone.id/" title="Nottingham Forest vs Man United, Ruben Amorim: Tahun Lalu Kami Bisa Kalah Kalau Main Seperti ini!" style="color:#333">

Terkini